Taspen
Malang telah membangun komitmen kerjasama secara periodik melaui Rapat
Koordinasi dan Evaluasi Pelayanan dalam rangka meningkatkan pelayanan
kepada peserta dan penerima pensiun / Tunjangan dengan Organisasi Pensiun (PWRI, PEPABRI, LVRI/Kaminvetcad) dan Mitra Bayar Pensiun (BRI, Bank Jatim, BTPN,
Bukopin dan Posindo) diwilayah kerja Taspen
HUT TASPEN BAWA BERKAH BAGI BURUH TANI TEBU
Peringatan HUT ke – 48 PT TASPEN (Persero)
tahun 2011 KC Malang memang terasa berbeda dengan tahun-tahun
sebelumnya. Baik dari sisi penyelenggaraan, jumlah kegiatan maupun
pelaksanaan seluruh rangkaian acara yang diadakan dalam memaknai
peringatan HUT tahun ini. Usia 48 tahun
merupakan kematangan bagi Taspen didalam mengemban Visi dan Misinya
didalam mewujudkan kepuasan bagi peserta dan stakeholder lainnya. Sebagaimana yang telah ditetapkan dalam SK Direksi bahwa kegiatan peringatan HUT agar
dilaksanakan secara sederhana dengan thema “Melalui optimalisasi
pemanfaatan
JATIM SlAP LAKSANAKAN APLIKASI SIMGAJI
Dalam rangka pemutakhiran dan keakuratan data pegawai negeri sipil, PT TASPEN (Persero)
telah menyelenggarakan sosialisasi dan workshop aplikasi gaji (SIMGAJI)
Pemda yang pesertanya Pemda se-wilayah Propinsi Jawa Timur mulai
tanggal 7 s/d 9 Februari 2012 di Hotel Santika dan Hotel Regent Malang.
Langganan:
Postingan (Atom)